Back

Himakes Polteka Mangunwijaya bekerjasama dengan Imatelki Jawa Tengah

Pada tanggal 4 Mei 2019 yang lalu, Imatelki (Himpunan Mahasiswa Teknologi Laboratorium Medik) Jawa Tengah melakukan kerja sama dengan Himpunan...
  • by
  • May 17, 2019

Pada tanggal 4 Mei 2019 yang lalu, Imatelki (Himpunan Mahasiswa Teknologi Laboratorium Medik) Jawa Tengah melakukan kerja sama dengan Himpunan Mahasiswa Analis Kesehatan (Himakes) Polteka Mangunwijaya ditandai dengan penandatanganan MOU Kerjasama dalam bidang Pengabdian Masyarakat.

Peran MOU pengabdian ini sendiri adalah mengajak mahasiswa untuk secara aktif mengabdi dan memberikan dampak positif kepada masyarakat dalam bidang keahlian yang dimiliki. Imatelki ini secara rutin mengadakan kegiatan Penyuluhan, Pemeriksaan Gratis, Membagikan Makanan sehat / susu, aksi galang dana hingga menjadi volunter.

Dengan kerja sama ini, Himakes sebagai organisasi mahasiswa program studi DIII Analis Kesehatan Polteka Mangunwijaya dapat turut serta berperan aktif untuk masyarakat serta menjalin relasi dalam lingkup yang lebih luas.

  • About
    Pyou

Leave A Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You May Also Like